Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2022

Resume Pengantar Manajemen Part 5 - Apa, Mengapa, Dan bagaimana fungsi Organizing dalam Manajemen

Gambar
Nama     = Ayu Wulandari  Nim         = 1709622017  Pendidikan Administrasi Perkantoran Kelas A   Resume Pengantar Manajemen Part 5 - Apa, Mengapa, Dan bagaimana fungsi Organizing dalam Manajemen   Berbagai macam Perencanaan 1.Perencanaan top 2. Perencanaan midle 3. Perencanaan Lower ( Operasional Firstline) Perencaan itu membahas apa saja yang akan di lakukan, dan selanjutkan akan segera di laksanakan dengan fungsi yang kedua , yaitu Bagaimana cara mengatur/mengelola sumber daya agar perencanaan segera di eksekusi dan mencapai tujuan organisasi  Manajer itu harus bisa 1. Menentukan siapa yang akan mengerjakan program tersebut 2. Bagaimana struktur organisasi agar program tersebut bisa berjalan dengan lancar 3.  Mekanisme untuk mengkoordinasikan tugas-tugas organisasi yang beragam Konsep dan prinsip organizations 1. Prinsip dan Konsep Pengorganisasian 2. Mengatur Struktur Vertikal 3. Menggunakan Mekanisme untuk Horizontal Koordinasi Menyesuaikan 4. Berbagai Elemen Desain Struktural den

Resume Pengantar Manajemen Part 4 – Apa, Mengapa dan Bagaimana Fungsi Perencanan

Gambar
 Nama     =  Ayu Wulandari Nim           =  1709622017 Pendidikan Administrasi Perkantoran Kelas A Resume Pengantar Manajemen Part 4 – Apa, Mengapa dan Bagaimana Fungsi Perencanan Terdapat 4 fungsi dalam perencanaan Manajemen 1.    Perencanaan 2.    Perorganisasian 3.    Pengarahan Alokasi kan sumber daya yang ada Bagaimana mengendalikan orang orang untuk melaksanakan sesuatu untuk mencapai tujuan perencanaan 4.    Pengendalian dalam organisasi  ( Controlling ) Pengendalian dalam organisasiiyaitu mengevaluasi hasil akhir sesuai dengan yang di harapkan atau tidak  atau biasa di sebut dengan Controlling. Disini kita dapat tahu permasalahan permasalahan yang ada . PERENCANAAN Perencanaan adalah proses pengambilan keputusan tentang apa saja yang harus di targetkan oleh perusahaan . Di dalam perencaaan tugas kita adalah Menyusun program untuk Mencapai tujuan tersebut dari awal Planning for the Future Sebagian besar organisasi menghadapi turbulensi dan meningkatnya ketidakpastian 1.    Gejol